10 Tips dan Trick JavaScript
Apa itu JavaScript? JavaScript adalah salah satu bahasa pemrograman yang paling banyak digunakan dalam kurun waktu dua puluh tahun ini. Bahkan, JavaScript juga dikenal sebagai salah satu bahasa pemrograman utama bagi web developer : HTML : Memungkinkan Anda untuk menambahkan konten ke halaman web. CSS : Menentukan layout, style, serta keselarasan halaman website. JavaScript : Menyempurnakan tampilan dan sistem halaman web. Hal yang harus kalian ketahui pada saat belajar JavaScript adalah : 1. Pertama kalian harus tau apa saja yang dibutuhkan pada saat belajar J avaScript ada beberapa aplikasi yang dibutuhkan untuk belajar JavaScript, yaitu: Web Browser (Google Chrome, Firefox, Opera, dll). Teks Editor (Atom,Visual Studio Code, Sublime, dll). Web server, digunakan untuk menjalankan kode program, seperti HTML dan PHP yang biasanya dikombinasikan dengan JavaScript. 2.Cara penulisan syntax pada JavaScript : Kita mulai den...